Bidikdotcom Sumatera Utara pada Jumat 4/12/2020 diguyur hujan sejak pukul 04.00 wib hingga sore hari tiada hentinya dan mengakibatkan luapan air cukup tinggi mengenangi pemukiman warga.
Banjir bandang, tanah longsor merusak semua fasilitas umum seperti jalan raya rumah-rumah ibadah, pusat kesehatan dan lainnya sehingga membuat seluruh warga Sumatera Utara benar-benar terisolir.
Tingginya genangan air hingga 6 meter membuat para petugas SAR sulit melakukan evakuasi terhadap warga. Wilayah cukup parah yang rata-rata pemukiman warga tenggelam adalah Kota Medan. Kota Medan hingga hari ini intensitas air masih cukup tinggi sehingga menyulitkan dalan melakukan tindakan pertolongan darurat.
Belum ada informasi sejauh ini berapa korban jiwa atas banjir bandang dan tanah longsong yang menimpa Kota Medan dan wilayah lainnya di Sumatera Utara. berikut beberapa Foto yang saya ambail dari twitter dengan hastag #praykotamedan.