Sport  

Hasil Pertandingan Liga Inggris, Italia, Spanyol, Jerman dan Prancis

 

Foto twitter @manchester city

Bidikdotcom Putaran liga Eropa sudah memasuki pekan ke-36 tinggal menyisihkan dua pertandingan lagi dalam mengakhiri musim 2020/2021. Beberapa tim telah memastikan diri meraih gelar sebagiai pemenang di akhir musim ini.

Sebut saja Inter Milan berhasil meraih Scudetto setelah 10 tahun terakhir mereka tunggu tropi ini. demikian juga Manchester City berhasil menjadi peraih medali di Liga Premier Inggris setelah meninggalkan pesaingnya Manchester United di posisi kedua.

Persaingan masih terjadi di Laliga Spanyol dimana pemuncak klasemen Atletico Madrid hanya terpaut dua angka dari seterunya di posisi kedua dan ketiga yaitu Real Madrid dan Barcelona.

Sementara dari Bundesliga Jerman Bayern Munchen masih menjadi terkuat di musim 2020/2021 dan disusul RB Leipzig di posisi kedua.

Berikut dibawa ini hasil pertandingan dari kemarin Minggu 16 Mei – tadi subuh Senin 17 Mei

Premier League 

Everton vs Sheffield United 0-1
West Bromwich vs Liverpool 1-2
Tottenham Hotspurs vs Wolves  2-0 
Crystal Palace vs Aston Villa  3-2 
.
Serie-A 


Udinese vs Sampdoria  0-1 
Benevento  vs Crotone 1-1
Fiorentina  vs  Napoli 0-2 
.
Bundesliga 
Mainz 05 vs Borussia Dortmund 1 – 3
.
LaLiga 

Barcelona  vs Celta Vigo 1-2
Athletic Bilbao vs Real Madrid 0-1
Atlético Madrid vs Osasuna 2-1
Villareal vs Sevilla 4-0
.
Ligue 1

PSG vs Reims 4-0
Lille vs Saint-Étienne 0-0
Nîmes vs Lyon 2-5
Mónaco vs Rennes 2-1
Marseille vs Angers 3-2
Nice vs  Estrasburg 0-2
Girondins vs  Lens 3-0
Montpellier vs Brest 0-0
Dijon vs Nantes 0-4
Lorient vs Metz 2-1
Dari masing-masing liga dipastikan 3 tim dengan perolehan poin terbawa akan terdegradasi dan posisinya akan di gantikan tiga tim promosi masuk liga utama.
Berikut tim-tim terdegradasi :
Premiere League : Fulhan, West Brom, Sheffield United
Seri A : Benevento, Crotone, Parma
Laliga : Real Valladolid, Eibar, Elche dan Huesca menunggu hasil pertandingan terakhir.
Bundesliga : Schalke 04, FC Koln, Werder Brehmen dan Bielefeld menunggu hasil pertandingan terakhir.
Ligue 1 : FC Dijon, Nimes, Nantes
Deny/bdc

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *